KEP SEK UPT SPF SDI RAPPOJAWA/ 71 MAKASSAR, GELAR RAPAT SOSIALISASI VAKSINASI BERSAMA GURU

realitas- news- Makassar- Drs. Batoto selaku Kepala Sekolah UPT SPF SDI RAPPOJAWA Kecamatan Tallo Makassar mengadakan Kegiatan rapat sosialisasi bersama guru- guru untuk membahas mengenai vaksinasi anak usia 6 hingga 11 tahun yang akan dilaksanakan pada hari Senin 31 Januari mendatang. Kegiatan sosialisasi ini kita dahulukan rapat bersama para Wali Murid agar lebih memahami dan bisa menjelaskan setelah dilakukan sosialisasi para orang tua siswa sekaligus divaksinasi," ucap Drs. Batoto pada Sabtu 29 Januari 2022.

Selain itu, sosialisasi tentang vaksinasi untuk usia 6 hingga 11 tahun kepada wali murid khususnya wali murid kelas VI agar wali murid mengerti dan paham bahwa vaksinasi sangat berguna bagi tubuh agar tidak mudah terpapar virus Corona Covid-19," jelasnya.

Lebih lanjut Batoto menjelaskan bahwa ini upaya kita bersama para guru pendidik dalam percepat dan lebih paham menyampaikan informasi terkait vaksinasi anak usia 6 hingga 11 tahun,

Menurutnya, sosialisasi memang sangat penting dilakukan dalam meningkatkan pemahaman kepada orang tua akan pentingnya vaksinasi,"

"Insyaallah, vaksinasi akan di gelar pada Senin 31 Januari 2022, di Kompas UPT SPF SDI RAPPOJAWA No 71 Kecamatan Tallo Makassar bekerjasama dengan Tim Nakes Puskesmas, Tim Nakes Dinas Kesehatan, Polri, dan TNI, tutupnya.( lis-rn- )

Posting Komentar

0 Komentar